Buku ini disusun sebagai pengantar untuk mempelajari dasar-dasar hukum lingkungan nasional maupun internasional, yang menguraikan secara komprehensif tentang teori dasar dalam hukum lingkungan, norrma peraturan perundang-undangan secara utuh dan juga praktik yang terjadi di Indonesia. Pembasan setiap bab dalam buku ini dilengkapi dengan teori dan dasar hukum berdasarkan peraturan perundang-und…