IndeksBibliografi : halaman 313-325Teknopolis adalah konsep sebuah asosiasi kota yang memanfaatkan teknologi canggih serta merupakan sebuah proses yang melibatkan kepekaan terhadap lingkungan akan isu-isu pembangunan kota, juga inovasi berbasis ilmu pengetahuan teknologi yang terus-menerus dikembangan guna menanggapi isu-isu tersebut. Buku ini dimulai dengan penjelasan tentang pengantar teknopo…
Bibliografi : halaman 213-216Perubahan sosial merupakan hal yang tidak bisa dihindari. Setiap waktu perubahan sosial akan terus terjadi di dalam masyarakat, dan berjalan dengan begitu cepat. Sayangnya perubahan itu seringkali tidak terkendali sehingga menyebabkan progres paradox (kemajuan yang diliputi banyak permasalahan). Karena itu, memahami perubahan sosial sangat diperlukan agar dapat meli…
Buku ini membahas tentang berbagai permasalahan sosial yang terkait dengan remaja, permasalahan tersebut kemudia dianalisis dari perspektif agama.