Tanaman obat, atau biasa disebut sebagai jamu, merupakan solusi konkret dari pencarian antiradikal yang dimaksud di atas. Pernahkah mendengar jamu beras kencur, kunyit asam, temulawak, sirih, cabe puyang?
Tanaman obat menjadi tanaman yang cukup penting untuk kehidupan manusia, terutama untuk manusia terdahulu yang secara turun-temurun dalam mengobati penyakit menggunakan tanaman obat secara tradisional. Pentingnya tanaman obat bagi manusia dikarenakan kandungan dalam tanaman obat bermanfaat untuk menjaga kesehatan tubuh. Tanaman obat memiliki khasiat yang cukup baik untuk pengobatan dan tidak ka…