Buku ini disusun sebagai buku referensi dasar untuk para mahasiswa bidang perencanaan wilayah dan kota (PWK) sekaligus sebagai bacaan pengenalan bagi calon mahasiswa dan para pegawai pemerintahan atau konsultan yang ingin memulai kariernya di bidang PWK. Sebagai buku referensi dasar, isi buku ini dimulai dengan bab ter kait pengertian-pengertian tentang PWK, disusul dengan bab tentang pemaham…
Buku ini disusun dengan maksud untuk ikut mengisi kekurangan buku ajar pada program studi perencanaan wilayah dan kota (PWK) strata satu di Indonesia. Selain itu buku ini juga dapat dijadikan buku referensi teoritis bagi para praktisi PWK, baik yang bekerja di pemerintahan maupun konsultan swasta. Buku ini baik juga digunakan oleh mahasiswa starta dua PWK sebagai buku pengantar dalam mengikuti …