Buku metode penelitian bisnis ini mencakup peningkatan peran manajemen pengetahuan serta bagaimana melakukan kegiatan pengumpulan informasi secara lebih efektif dalam lingkungan bisnis yang berubah dengan cepat. Dasar-dasar penelitian bisnis seperti desain penelitian, penggunaan data kualitatif dan kuantitatif, serta desain pengambilan sampel dan kuesioner yang disajikan dalam format mudah diba…