Penurunan kualitas lahan pertanian terutama karena kerusakan fisik dan kimiawi lahan serta penurunan keragaman hayati, memunculkan kekuatiran segolongan masyarakat akan terjadinya ketidakberlanjutan produksi pertanian akibat penerapan revolusi hijau. Inovasi teknologi budi daya pertanian organik khususnya padi sawah, sebagai upaya peningkatan produktivitas lahan melalui sistem pertanian organik…
Buku ini merupakan karya Heru Kristanto dosen UPN Yogyakarta, pria kelahiran sleman yogyakarta ini sampai hari ini masih aktif mengeluarkan karyanya salah satu karya beliau adalah buku Kewirausahaan (Enterpreneurship) pendekatan manajemen dan praktik. Buku kewirausahaan ini meliputi berbagai aspek yang berhubungan dengan fungsi-fungsi pengelolaan asset dalam sebuah entitas bisnis. Fokus pada pe…