Buku ini merupakan buku bunga rampai yang membahas tentang inovasi untuk mewujudkan desa unggul dan berkelanjutan.
Buku ini mendeskripsikan tentang gambaran potensi dan kekayaan yang dimiliki oleh Desa Serdang, baik potensi di bidang ekowisata maupun potensi dalam bidang pariwisata.
buku ini menjelaskan bagaimana perusahaan dapat memasarkan misi,visi, dan nilai-nilai kepada setiap stakeholders. Perusahaan mendapatkan keuntungan dengan menciptakan nilai-nilai superior bagi konsumen dan pemegang saham. Kami berharap prusahaan dapat memandang konsumen sebagai titik awal strategis dan menangani konsumen dari sisi manusia serta dengan memperhatikan kebutuhan dan kepeduian merek…
Contemporary accounting research : a collection of accounting research reports adalah buku bunga rampai/book section yang berisi kumpulan laporan penelitian di bidang akuntansi yang dilakukan oleh para praktisi dan akademisi. Penelitian yang dilakukan dalam buku ini terkait dengan kebijakan perusahaan, pemerintah dan lingkungan. Buku ini sangat cocok untuk dimanfaatkan oleh mahasiswa akuntansi …